1. Ketidakseimbangan antara jumlah kebutuhan yang tidak terbatas dengan alat pemuas yang terbatas, mengakibatkan terjadinya....
a. masalah pokok ekonomi
b. masalah ekonomi klasik
c. masalah ekonomi modern
d. inti masalah ekonomi
e. kelangkaan
2. Berikut ini masalah- masalah dalam perekonomian :
1. Kurangnya bahan dasar produksi dalam modernisasi produksi
2. Produktivitas rendah akibat perekonomian masih tertutup
3. Munculnya pengangguran akibat penggunaan mesin dalam produksi
4. Diperlukan pasar luas bagi investor untuk mengembangkan usahanya
5. Rendahnya motivasi berproduksi yang hanya untuk memenuhi kebutuhan
Hal di atas, yang merupakan masalah perekonomian modern adalah....
a. 1, 2 dan 3
b. 1, 3 dan 5
c. 1, 3 dan 4
d. 2, 3 dan 5
e. 3, 4 dan 5
3. Perhatikan pernyataan berikut :
1. Kegiatan produksi yang bersifat vital ditangani pemerintah, sedangkan sektor yang lain diselenggarakan oleh swasta
2. Pemerintah tidak bersifat dominan mangatasi perekonomian rakyat
Ciri-ciri yang tertera di atas diterapkan pada negara yang menganut sistem ekonomi... .
a. tradisional
b. campuran
c. komando
d. liberal
e. pasar
4. Rumah tangga produksi berperan membantu pemerintah dalam kegiatan-kegiatan pembangunan dengan membuka lapangan pekerjaan, menyejahterakan karyawan, dan meningkatkan kualitas sumber daya manusia. Hal ini menunjukkan bahwa rumah tangga produksi berperan sebagai … .
a. pengguna faktor produksi
b. agen pemerintah
c. agen pembangunan
d. agen masyarakat
e. produsen
5. Diketahui persamaan fungsi penawaran Q = 2P - 30, bila digambarkan grafiknya adalah....
6. Diketahui fungsi permintaan barang Qd = 150 – P, dan
fungsi penawaran Qs = - 30 + 0,25P. Harga dan jumlah keseimbangan adalah….
a. 144 dan 6
b. 125 dan 25
c. 122 dan 75
d. 28 dan 100
e. 22 dan 128
7. Ciri pasar monopoli, antara lain....
a. konsumen sebagai penentu harga barang
b. terdapat berbagai deferensiasi produk
c. konsumen mengetahui kondisi pasar
d. pemerintah dan produsen sebagai pembentuk harga barang
e. kualitas produksi ditentukan oleh produsen
8. Salah satu ciri pasar input adalah....
a. kurve penawaran tanah bersifat in elastis sempurna
b. penawaran modal berasal dari para produsen
c. permintaan tenaga kerja berasal dari pihak konsumen
d. pemasok faktor produksi dari para produsen
e. kurve permintaan tanah bersifat elastis sempurna
9. Kebijakan pemerintah menurunkan laju inflasi dengan cara menetapkan kenaikan pajak penghasilan agar pengeluaran konsumsi masyarakat berkurang, sehingga tidak mendorong kenaikkan harga-harga barang. Tindakan pemerintah ini disebut kebijakan….
a. diskonto
b. fiskal
c. pasar terbuka
d. moneter
e. cadangan kas minimum
10. Data tentang pendapatan nasional di negara Amarta dalam hitungan milyar sebagai berikut ;
Gross National Product sebesar 4.500.000 Pendapatan perusahaan asing yang berproduksi di Negara tersebut sebesar 1.500.000, sedang warga negaranya yang bekerja di luar negeri mendapat 300.000. Maka besarnya Gross Domistic Product negara tersebut sebesar….
a. 6.300.000
b. 6.000.000
c. 5.700.000
d. 4.800.000
e. 4.350.000
11. Berikut tabel perkembangan harga kebutuhan pokok di pasar:
Nama Barang | Harga dalam satuan Rp | |
Th 2009 | Th 2010 | |
Beras / kg Gula pasir / kg Telur / kg | 5.500 9.250 10.000 | 7.500 11.100 11.000 |
Berdasar data tabel diatas, inflasi di th 2010 sebesar....
a. 119,16 %
b. 100,00 %
c. 90,45 %
d. 19,59 %
e. 11,56 %
12. Perhatikan grafik persamaan fungsi konsumsi berikut ini:
Berdasarkan grafik diatas maka pernyataan yang benar adalah....
a. saat Y = 1000 maka C = 0
b. jika Y = 1000 maka C = 600
c. saat C=1000 maka Y = 600
d. ketika Y = 1000 maka C= 1000
e. ketika C= 600 maka S = 400
13. Faktor-faktor yang memengaruhi permintaan uang dan penawaran uang :
1. Tinggi rendahnya pendapatan masyarakat
2. Besar kecilnya pembelanjaan negara
3. Fasilitas kredit yang dimiliki masyarakat
4. Cepat lambatnya laju peredaran uang
5. Persiapan menghadapi hal yang tak terduga
Faktor-faktor yang memengaruhi permintaan uang adalah....
a. 1, 2 dan 3
b. 1, 3 dan 4
c. 1, 4 dan 5
d. 2, 3 dan 4
e. 2, 4 dan 5
14. Salah satu peran bank sentral adalah....
a. mencetak, mengedarkan uang sebagai alat bayar sah
b. menetapkan dan melaksanakan kebijakan moneter
c. mengatur dan menjaga kelancaran sistem pembayaran
d. mengatur dan mengawasi keberadaan usaha bank
e. pengendali pinjaman masyarakat kepada pihak bank
15. Sistem upah menurut hasil tidak cocok diterapkan untuk jenis pekerjaan....
a. sekretaris, mandor
b. salesman, sales girl
c. karyawan bagian produksi
d. karyawan bengkel sepeda motor
e. karyawan produksi pabrik konveksi
16. Cara mengatasi pengangguran
No | A | B |
1 | Pengangguran normal | mengarahkan permintaan masyarakat terhadap sektor ekonomi yang mengalami kemunduran |
2 | Pengangguran konjungtur | memberikan informasi lowongan kerja secara meluas sehingga pencari kerja mudah memperolehnya |
3 | Pengangguran struktural | memberikan pelatihan sesuai dengan perkembangan ekonomi yang sedang berjalan |
Dari tabel di atas, pasangan cara mengatasi pengangguran yang tepat adalah....
a. A1-B1, A2-B2, A3-B3
b. A1-B2, A2-B1, A3-B3
c. A1-B3, A2-B1, A3-B1
d. A1-B2, A2-B3, A3-B1
e. A1-B3, A2-B1, A3-B2
17. Perbedaan utama pertumbuhan ekonomi dengan pembangunan ekonomi adalah....
a. dalam pembangunan ekonomi tingkat pendapatan per kapita terus-menerus meningkat, sedangkan pertumbuhan ekonomi belum tentu diikuti oleh kenaikan pendapatan per kapita
b. dalam pertumbuhan ekonomi tingkat pendapatan per kapita terus-menerus meningkat, sedangkan pembangunan ekonomi belum tentu diikuti oleh kenaikan pendapatan per kapita
c. dalam pertumbuhan ekonomi lebih menekankan perombakan sistem produksi tradisional ke arah yang lebih modern
d. dalam pembangunan ekonomi ukuran utamanya adalah peningkatan pendapatan nasional tanpa memerhatikan laju pertumbuhan penduduk
e. dalam pertumbuhan ekonom terdapat usaha nyata untuk mengubah struktur ekonomi menjadi lebih modern dan maju
18. Ibu Riyanti mempunyai sebidang tanah seluas 250 m2 di atasnya dibangun rumah seluas 90 m2. Taksiran harga jual tanah per m2 Rp 100.000,00 sedang taksiran harga jual bangunan per m2 Rp150.000,00. Apabila menggunakan peraturan:
- (0,5% x 20 % NJOP) untuk bumi dan bangunan
- BTKP sebesar Rp 8.000.000,00
maka PBB yang harus dibayar Ibu Riyanti sebesar….
a. Rp 22.500,00
b. Rp 29.000,00
c. Rp 30.000,00
d. Rp 30.500,00
e. Rp 32.500,00
19. Di bawah ini adalah pengeluaran pemerintah pusat:
1. pembayaran gaji pegawai
2. pembelanjaan proyek
3. pembayaran bunga utang
4. belanja barang
5. anggaran yang dikelola daerah
Pengeluaran di atas yang merupakan pengeluaran rutin adalah....
a. 1, 2 dan 3
b. 1, 3 dan 4
c. 2, 3 dan 4
d. 2, 3 dan 5
e. 3, 4 dan 5
20. Tabel hasil produksi
Negara | Padi | Sutera |
Jepang | 200 Kg | 80 M |
Cina | 160 Kg | 40 M |
Dari tabel di atas akan terjadi perdagangan antara Jepang dan Cina menurut teori....
a. keuntungan mutlak dari A Marshall
b. keuntungan mutlak dari Adam Smith
c. keuntungan komparatif JA Schumpeter
d. keuntungan komparatif David Ricardo
e. advantage comparative Adam Smith
21. Neraca pembayaran negara “Z” :
Neraca Berjalan +40
Neraca Modal pemerintah +20
Neraca Modal swasta -30
Cadangan Devisa -30
Dari data di atas Negara “Z” mengalami....
a. surplus neraca pembayaran 40
b. surplus neraca pembayaran 30
c. surplus neraca pembayaran 20
d. defisit neraca pembayaran 40
e. defisit neraca pembayaran 30
22. Keuntungan dan risiko memiki saham :
A | B |
1. Keuntungan | 1. capital lose |
2. dividen | |
2. Risiko | 3. capital gain |
4. likuidasi |
. Pasangan yang tepat mengenai keuntungan dan risiko memiliki saham adalah....
a. A1: B1, B2 dan A2: B3, B4
b. A1: B1, B3 dan A2: B2, B4
c. A1: B1, B4 dan A2: B2, B3
d. A1: B2, B3 dan A2: B1, B4
e. A1: B2, B4 dan A2: B1, B3
23. Pak Bramantyo sebagai manajer sebuah perusahaan melakukan kegiatan untuk melihat apakah aktivitas usaha sesuai dengan perencanaan yang telah disusun atau terdapat penyimpangan dan hambatan-hambatan. Ini berarti bahwa manajer tersebut melakukan fungsi manajemen….
a. planning
b. organizing
c. actuating
d. coordinating
e. controlling
24. Fungsi BUMN adalah….
a. pelaku ekonomi pemerintah
b. mensejahterakan para anggota
c. melayani kepentingan umum
d. sarana peningkatan perekonomian
e. mengembangkan prasarana daerah
25. Suatu perusahaan yang didirikan dua orang atau lebih, dengan memakai satu nama dan semua risiko sebagai akibat dari kegiatan usaha ditanggung bersama disebut….
a. firma
b. yayasan
c. koperasi
d. perseroan terbatas
e. commanditaire vennooschap
26. Sebuah koperasi pada akhir tahun memiliki data:
Simpanan pokok Rp 20.000.000,00
Simpanan wajib Rp 30.000.000,00
Simpanan sukarela Rp 2.000.000,00
Pembelian dan penjualan total Rp 80.000.000,00
SHU koperasi Rp 10.000.000,00
Jasa anggota 40%
Jasa modal 40%
Toni sebagai anggota koperasi memiliki simpanan Rp 3.000.000,00 pernah melakukan pembelian di koperasi Rp 2.000.000,00, maka berapakah SHU yang diterima Toni?
a. Rp 3.400.000,00
b. Rp 340.000,00
c. Rp 240.000,00
d. Rp 100.000,00
e. Rp 85.000,00
27. Perhatikan kegiatan-kegiatan berikut:
1. Pak Santoso selaku manajer keuangan di PT Candi Sewu pada bulan Desember selalu sibuk menyusun rencana anggaran untuk tahun berikutnya.
2. Ibu Solekhah setelah pensiun mendirikan warung tegal untuk mengisi kegiatan serta mencukupi kebutuhan rumah tangganya.
3. Sudarto seorang siswa sebuah SMA menjadi loper koran untuk membiayai sekolahnya.
4. Hambalah, Hamdani dan Handini sepakat untuk mendirikan PT yang bergerak di sektor jasa transportasi.
Kegiatan di atas yang dapat digolongkan sektor ekonomi informal yang dapat dimasuki para wirausahawan adalah....
a. 1 dan 2
b. 1 dan 3
c. 2 dan 3
d. 2 dan 4
e. 3 dan 4
28. Saldo persamaan akuntansi yang disusun oleh Perusahaan Salon “ Ayu “ setelah transaksi tanggal 26 April 2008 sebagai berikut :
HARTA = UTANG + MODAL
( dalam rupiah )
Tgl | Kas | Piutang Usaha | Perlengkapan Salon | Peralatan Salon | Utang Usaha | Modal Rahayu |
Saldo | 13.500.000 | 2.300.000 | 2.650.000 | 12.000.000 | 1.450.000 | 29.000.000 |
Berikut ini sebagian transaksi akhir bulan :
April 27 Diterima piutang usaha dari Nn. Sari, Sleman atas jasa salon yang dilakukan minggu yang lalu sebesar Rp500.000,00
April 29 Telah diselesaikan jasa salon kepada Ny. Atun, Bantul sebesar Rp300.000,00 tetapi baru diterima tunai Rp200.000,00 dan sisanya diterima kemudian.
Atas terjadinya transaksi-transaksi di atas, maka pencatatan ke dalam persamaan akuntansinya adalah ….
a. HARTA = UTANG + MODAL
( dalam rupiah )
Tgl | Kas | Piutang Usaha | Perlengkapan Salon | Peralatan Salon | Utang Usaha | Modal Rahayu |
Saldo | 13.500.000 | 2.300.000 | 2.650.000 | 12.000.000 | 1.450.000 | 29.000.000 |
April 27 | 500.000 | (-)500.000 | - | - | - | - |
| 14.000.000 | 1.800.000 | 2.650.000 | 12.000.000 | 1.450.000 | 29.000.000 |
April 29 | 300.000 | - | - | - | - | 300.000 |
| 14.300.000 | 1.800.000 | 2.650.000 | 12.000.000 | 1.450.000 | 29.300.000 |
b. HARTA = UTANG + MODAL
( dalam rupiah )
Tgl | Kas | Piutang Usaha | Perlengkapan Salon | Peralatan Salon | Utang Usaha | Modal Rahayu |
Saldo | 13.500.000 | 2.300.000 | 2.650.000 | 12.000.000 | 1.450.000 | 29.000.000 |
April 27 | 500.000 | (-)500.000 | - | - | - | - |
| 14.000.000 | 1.800.000 | 2.650.000 | 12.000.000 | 1.450.000 | 29.000.000 |
April 29 | 200.000 | 100.000 | - | - | - | 300.000 |
| 14.200.000 | 1.900.000 | 2.650.000 | 12.000.000 | 1.450.000 | 29.300.000 |
c. HARTA = UTANG + MODAL
( dalam rupiah )
Tgl | Kas | Piutang Usaha | Perlengkapan Salon | Peralatan Salon | Utang Usaha | Modal Rahayu |
Saldo | 13.500.000 | 2.300.000 | 2.650.000 | 12.000.000 | 1.450.000 | 29.000.000 |
April 27 | 500.000 | (-)500.000 | - | - | - | - |
| 14.000.000 | 1.800.000 | 2.650.000 | 12.000.000 | 1.450.000 | 29.000.000 |
April 29 | - | 300.000 | - | - | - | 300.000 |
| 14.000.000 | 2.100.000 | 2.650.000 | 12.000.000 | 1.450.000 | 29.300.000 |
d. HARTA = UTANG + MODAL
( dalam rupiah )
Tgl | Kas | Piutang Usaha | Perlengkapan Salon | Peralatan Salon | Utang Usaha | Modal Rahayu |
Saldo | 13.500.000 | 2.300.000 | 2.650.000 | 12.000.000 | 1.450.000 | 29.000.000 |
April 27 | (-)500.000 | 500.000 | - | - | - | - |
| 13.000.000 | 2.800.000 | 2.650.000 | 12.000.000 | 1.450.000 | 29.000.000 |
April 29 | 300.000 | - | - | - | - | 300.000 |
| 13.300.000 | 2.800.000 | 2.650.000 | 12.000.000 | 1.450.000 | 29.300.000 |
e. HARTA = UTANG + MODAL
( dalam rupiah )
Tgl | Kas | Piutang Usaha | Perlengkapan Salon | Peralatan Salon | Utang Usaha | Modal Rahayu |
Saldo | 13.500.000 | 2.300.000 | 2.650.000 | 12.000.000 | 1.450.000 | 29.000.000 |
April 27 | 500.000 | (-)500.000 | - | - | - | - |
| 14.000.000 | 1.800.000 | 2.650.000 | 12.000.000 | 1.450.000 | 29.000.000 |
April 29 | - | 200.000 | - | - | - | 200.000 |
| 14.000.000 | 2.000.000 | 2.650.000 | 12.000.000 | 1.450.000 | 29.200.000 |
29. Perhatikan bukti transaksi di bawah ini !
“REPARASI KOMPUTER BERES” KUITANSI No. 135
Telah terima dari : CV. Gurameh Jakarta Uang Sejumlah : Dua Juta Enam Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah Untuk : Pembayaran servis 5 unit komputer
Jakarta, 28 Mei 2008 Diterima oleh
Aldiana |
Jurnal umum dari bukti transaksi di atas bagi CV. Gurameh adalah ....
a. Kas Rp2.650.000,00 -
Pendapatan jasa - Rp2.650.000,00
b. Piutang Usaha Rp2.650.000,00 -
Pendapatan jasa - Rp2.650.000,00
c. Beban servis peralatan kantor Rp2.650.000,00 -
Kas - Rp2.650.000,00
d. Beban servis peralatan kantor Rp. 2.650.000 -
Utang usaha - Rp2.650.000,00
e. Kas Rp. 2.650.000 -
Beban servis - Rp2.650.000,00
30. Perhatikan jurnal umum di bawah ini !
Jurnal Umum Hal : 15
Tanggal | Perkiraan | Ref | Debet | Kredit | |
2008 Juli | 6
9
| Kas Piutang usaha Pendapatan jasa Perlengkapan servis Kas | 101 102 401 104 101 | Rp3.500.000,00 Rp1.500.000,00 - Rp2.000.000,00 - | - - Rp5.000.000,00 - Rp2.000.000,00 |
Jurnal tersebut diposting ke akun buku besar sebagai berikut :
1. Kas 101
Tgl | Keterangan | Ref | D | K | Saldo | |
D | K | |||||
Juli 6 Juli 9 |
| JU 15 JU 15 | Rp3.500.000 Rp2.000.000 | - - | Rp3.500.000 Rp5.500.000 | - - |
2. Kas
Tgl | Keterangan | Ref | D | K | Saldo | |
D | K | |||||
Juli 6 Juli 9 |
| JU 15 JU 15 | Rp3.500.000 - | - Rp2.000.000 | Rp3.500.000 Rp1.500.000 | - - |
3. Piutang Usaha
Tgl | Keterangan | Ref | D | K | Saldo | |
D | K | |||||
Juli 6
|
| JU 15
| -
| Rp1.500.000 | Rp1.500.000
| - |
4. Perlengkapan servis
Tgl | Keterangan | Ref | D | K | Saldo | |
D | K | |||||
Juli 9
|
| JU 15
| Rp2.000.000
| -
| Rp2.000.000
| -
|
5. Pendapatan jasa
Tgl | Keterangan | Ref | D | K | Saldo | |
D | K | |||||
Juli 6
|
| JU 15
| - | Rp5.000.000
| - | Rp5.000.000
|
Posting ke buku besar yang benar adalah ....
a. 1, 2 dan 3
b. 1, 3 dan 4
c. 2, 3 dan 5
d. 1, 4 dan 5
e. 2, 4 dan 5
31. Dalam Neraca Saldo per 31 Desember 2008 terdapat akun Beban Asuransi bersaldo debet sebesar Rp.3.600.000,00. Dalam data penyesuaian dinyatakan bahwa sewa dibayarkan pada tanggal 1 Agustus 2008 untuk jangka waktu 1 tahun. Berdasarkan data di atas, maka jurnal penyesuaian per 31 Desember 2008 adalah ….
a. Asuransi dibayar dimuka Rp1.200.000,00 -
Beban asuransi - Rp1.200.000,00
b. Beban asuransi Rp1.200.000,00 -
Asuransi dibayar dimuka - Rp1.200.000,00
c. Beban asuransi Rp1.500.000,00 -
Asuransi dibayar dimuka - Rp1.500.000,00
d. Asuransi dibayar dimuka Rp2.100.000,00 -
Beban asuransi - Rp2.100.000,00
e. Asuransi dibayar dimuka Rp3.600.000,00 -
Beban asuransi - Rp3.600.000,00
32. Neraca saldo sebagian pada Bengkel Motor TOKCER per 31 Desember 2008 nampak sebagai berikut :
No | Nama Akun | D | K |
121 | Peralatan bengkel | Rp20.000.000,00 | - |
122 | Akm. Peny. Peralatan bengkel | - | Rp6.000.000,00 |
Data penyesuaian yang dibuat tanggal 31 Desember 2008 menyatkan bahwa peralatan servis disusutkan sebesar 15% setahun.
Berdasarkan data tersebut maka penyelesaian dalam kertas kerja yang benar adalah....
( dalam jutaan rupiah )
No | Nama Akun | NS | AJP | NSD | L/R | N | |||||
D | K | D | K | D | K | D | K | D | K | ||
a. | Peralatan bengkel | 20 | - | - | - | 20 | - | - | - | 20 | - |
Akm. Peny. Peralt | - | 6 | - | 3 | - | 9 | - | - | - | 9 | |
Biaya Peny.peralt | - | - | 3 | - | 3 | - | 3 | - |
| - | |
b. | Peralatan bengkel | 20 | - | - | - | 20 | - | - | - | 20 | - |
Akm. Peny. Peralt | - | 6 | - | 3 | - | 3 | - | - | - | 3 | |
Biaya Peny.peralt | - | - | 3 | - | 3 | - | 3 | - |
| - | |
c. | Peralatan bengkel | 20 | - | - | - | 20 | - | - | - | 20 | - |
Akm. Peny. Peralt | - | 6 | - | 3 | - | 9 | - | 9 | - | - | |
Biaya Peny.peralt | - | - | 3 | - | 3 | - | 3 | - | - | - | |
d. | Peralatan bengkel | 20 | - | - | 3 | 17 | - | - | - | 17 | - |
Akm. Peny. Peralt | - | 6 | - | - | - | 6 | - | - | - | 6 | |
Biaya Peny.peralt | - | - | 3 | - | 3 | - | 3 | - | - | - | |
e. | Peralatan bengkel | 20 | - | - | 3 | 17 | - | - | - | 17 | - |
Akm. Peny. peralt | - | 6 | - | - | - | 6 | - | 6 | - | - | |
Biaya Peny.peralt | - | - | 3 | - | 3 | - | 3 | - | - | - |
33. Usaha Rental Mobil ”ANDA PUAS” Sleman pada tanggal 31 Desember 2008 mempunyai sebagian data keuangan sebagai berikut :
Modal Sarjuni akhir periode Rp15.550.000,00
Jumlah pendapatan jasa rental Rp 5.000.000,00
Pengambilan prive Sarjuni Rp 250.000,00
Jumlah beban usaha Rp 2.200.000,00
Berdasarkan data di atas maka modal Sarjuni pada awal periode sebesar....
a. Rp18.350.000,00
b. Rp18.100.000,00
c. Rp15.800.000,00
d. Rp13.000.000,00
e. Rp12.750.000,00
34. UD “Sumber Makmur” Jln.Merbabu 20 Semarang pada bulan April 2008 mempunyai data transaksi sebagai berikut :
April 5 Dibeli 500 zak semen Gresik dari UD” Berkah “Jakarta seharga Rp.40.000,00 per zak dengan syarat 2/10, n/60 no. faktur 106
April 8 Dibeli dari UD” Santosa” Blora 100 lembar triplek dengan harga Rp.45.000,00 per lembar dibayar dengan cek no. 015
April 15 Dijual kepada Toko “Semeru” Semarang 100 zak semen seharga Rp.45.000,00 per zak dengan syarat 2/10, n/30, faktur no.065
April 20 Dibeli 200 kaleng cat tembok merk Vinilex dari UD “Sumber Rejeki”, Sleman dengan harga Rp.50.000,00 per kaleng, dengan syarat 2/10,n/30 no. faktur 108
April 25 Dijual kepada Toko “Kurnia” Rembang, keramik merk Roman seharga Rp.15.000.000,00 dengan syarat 2/10,n/30, no faktur 066
Transaksi tersebut dicatat pada Jurnal Pembelian UD “Sumber Makmur” adalah ….
a. Jurnal Pembelian
Tanggal | Akun yang di Kredit | No. Faktur | Ref | Syarat Pembayaran | Pembelian D Utang Dagang K | |
April | 5 | UD Berkah, Jakarta | 106 |
| 2/10,n/30 | Rp.20.000.000,00 |
April | 8 | UD Santosa, Blora | 015 |
| - | Rp. 4.500.000,00 |
b. Jurnal Pembelian
Tanggal | Akun yang di kredit | No. Faktur | Ref | Syarat Pembayara | Pembelian D Utang Dagang K | |
April | 5 | UD Berkah, Jakarta | 106 |
| 2/10,n/60 | Rp.20.000.000,00 |
April | 15 | Toko “Semeru”, Semarang | 065 |
| 2/10,n/30 | Rp. 4.500.000,00 |
April | 20 | UD Sumber Rejeki” | 108 |
| 2/10,n/30 | Rp.10.000.000,00 |
April | 25 | Toko “Kurnia” | 066 |
| 2/10,n/30 | Rp.15.000.000,00 |
c. Jurnal Pembelian
Tanggal | Akun yang di Kredit | No. Faktur | Ref | Syarat Pembayaran | Pembelian D Utang Dagang K | |
April | 5 | UD Berkah, Jakarta | 106 |
| 2/10,n/30 | Rp.20.000.000,00 |
April | 20 | UD Sumber Rejeki, Slm | 108 |
| 2/10,n/30 | Rp.10.000.000,00 |
d. Jurnal Pembelian
Tanggal | Akun yang di Kredit | No. Faktur | Ref | Syarat Pembayaran | Pembelian D Utang dagang K | |
April | 5 | UD Berkah, Jakarta | 106 |
| 2/10,n/60 | Rp.20.000.000,00 |
April | 8 | UD Santosa, Blora, | 015 |
|
| Rp. 4.500.000,00 |
April | 20 | UD Sumber Rejeki, Slm | 108 |
| 2/10,n/30 | Rp.10.000.000,00 |
.
e. Jurnal Pembelian
Tanggal | Akun yang di Debit | No. Faktur | Ref | Syarat Pembaayaran | Pembelian D Utang dagang K | |
April | 15 | Toko “Semeru”, Semarang | 065 |
| 2/10,n/30 | Rp. 4.500.000,00 |
April | 25 | Toko “Kurnia”, Rembang | 066 |
| 2/10,n/30 | Rp.15.000.000,00 |
35. Dibawah ini adalah Jurnal Penjualan bulan Agustus 2009 :
Tanggal | Nama Kreditur | Ref | Piutang Dagang D Penjualan K | |
Agustus | 7 | Tuan Ahmadi, Sleman |
| Rp 3.900.000,00 |
Agustus | 12 | Toko Kencana Jaya, Bantul |
| Rp 3.550.000,00 |
Agustus | 19 | UD “Adi Karya”, Sleman |
| Rp 2.800.000,00 |
Agustus | 26 | PD Agung, Yogyakarta |
| Rp 3.750.000,00 |
|
| Jumlah |
| Rp14.000.000,00 |
Berdasarkan Jurnal Penjualan di atas posting ke Buku Besar Utama yang benar adalah….
a. Persediaan barang ( D ) Rp14.000.000,00 dan Piutang Dagang ( K ) Rp14.000.000,00
b. Piutang Dagang ( D ) Rp14.000.000,00 dan Persediaan Barang (D) Rp14.000.000,00
c. Penjualan ( D ) Rp12.000.000,00 dan Piutang Dagang (K) Rp12.000.000,00
d. Piutang Dagang ( D ) Rp14.000.000,00 dan Penjualan (D) Rp14.000.000,00
e. Piutang Dagang ( D ) Rp14.000.000,00 dan Penjualan (K) Rp14.000.000,00
36. Perhatikan Jurnal Pembelian berikut ini !
( dalam rupiah )
Tanggal | Akun yang di Kredit
| Debit | Kredit | ||
Pembelian | Peralatan | Utang Usaha | |||
Okt. | 4 | PD Bintang, Sleman | 500.000,00 | - | 500.000,00 |
Okt. | 6 | Toko KITA, Yogyakarta | - | 300.000,00 | 300.000,00 |
Okt. | 14 | CV “Permata”, Bantul | 500.000,00 | - | 500.000,00 |
Okt. | 20 | PD Bintang, Sleman | 400.000,00 | - | 400.000,00 |
Okt. | 25 | Toko KITA, Yogyakarta | - | 600.000,00 | 600.000,00 |
|
| Jumlah | 1.400.000,00 | 900.000,00 | 2.300.000,00 |
Berdasarkan Jurnal Pembelian di atas dicatat pada Buku Besar Pembantu berikut ini :
1. PD Bintang, Sleman 501.1
Tgl | Keterangan | Ref | D | K | Saldo | |
D | K | |||||
Okt. 4 Okt. 20 |
|
| - - | 500.000,00 400.000,00 | - - | 500.000,00 900.000,00 |
2. Toko KITA, Yogyakarta 501.2
Tgl | Keterangan | Ref | D | K | Saldo | |
D | K | |||||
Okt. 6 Okt.25 |
|
| 300.000,00 - | - 600.000,00 | - - | 300.000,00 900.000,00 |
.
3. CV ”Permata” Bantul 501.3
Tgl | Keterangan | Ref | D | K | Saldo | |
D | K | |||||
Okt.14
|
|
| -
| 500.000,00 | -
| 500.000,00
|
.
4. PD Bintang, Sleman 501.1
Tgl | Keterangan | Ref | D | K | Saldo | |
D | K | |||||
Okt. 4 Okt. 20 |
|
| 500.000,00 400.000,00 | - - | - - | 500.000,00 900.000,00 |
5. Toko KITA, Yogyakarta 501.2
Tgl | Keterangan | Ref | D | K | Saldo | |
D | K | |||||
Okt. 6 Okt.25 |
|
| - - | 300.000,00 600.000,00 | - - | 300.000,00 900.000,00 |
.
Pencatatan yang benar adalah ….
a. 1, 2 dan 3
b. 1, 3 dan 5
c. 2, 3 dan 4
d. 2, 4 dan 5
e. 3, 4 dan 5
37. Toko Sumber Jaya, Sleman pada akhir periode per 31 Desember 2009 mempunyai sebagian neraca saldo sebagai berikut :
Perusahaan dagang Pasti Jaya
NERACA SALDO
Per 31 Desember 2009
No. Akun | Nama Akun | Debet | Kredit |
113 511 512 513 514
|
Persediaan barang dagangan Pembelian Potongan pembelian Retur pembelian dan PH Beban angkut pembelian
|
Rp9.000.000,00 Rp25.600.000,00 - - Rp.350.000,00 |
- - Rp400.000,00 Rp800.000,00 -
|
Berdasarkan perhitungan secara fisik ternyata persediaan barang dagangan pada akhir periode sebesar Rp9.800.000,00.
Berdasarkan data di atas jurnal penyesuaian yang benar dengan menggunakan pendekatan akun harga pokok penjualan adalah....
a. Harga Pokok Penjualan Rp 9.000.000,00 -
Persediaan Barang Dagangan - Rp9.000.000,00
Persediaan Barang Dagangan Rp.9.800.000,00
Harga Pokok Penjualan - Rp9.800.000,00
b. Harga Pokok Penjualan Rp 1.200.000,00 -
Retur pembelian dan PH - Rp 800.000,00
Potongan pembelian - Rp 400.000,00
c. Pembelian Rp25.600.000,00 -
Beban Angkut Pembelian Rp 350.000,00 -
Harga Pokok Penjualan - Rp25.950.000,00
d. Persediaan Barang Dagangan Rp 9.400.000,00 -
Harga Pokok Penjualan - Rp 9.400.000,00
e. Harga Pokok Penjualan Rp 9.800.000,00 -
Persediaan Barang Dagangan - Rp 9.800.000,00
Persediaan Barang Dagangan Rp 9.000.000,00 -
Harga Pokok Penjualan - Rp 9.000.000,00
38. Toko. Laris Manis, Sleman mempunyai Kertas Kerja sebagian per 31 Desember 2009 sebagai berikut :
( dalam ribuan rupiah )
No | Keterangan | NSD | L/R | Neraca | |||
D | K | D | K | D | K | ||
1 | Perlengkapan | 2.100 | - | 2.100 | - | 2.100 | - |
2 | Utang dagang | - | 15.000 | - | - | - | 15.000 |
3 | Prive Aga | 500 | - | 500 | - | - | 500 |
4 | Penjualan | - | 30.000 | - | 30.000 | - | - |
5 | Beban gaji | 300 | - | 300 | - | 300 | - |
Penyelesaian kertas kerja yang benar ditunjukkan pada nomor….
a. 1 dan 2
b. 1 dan 3
c. 2 dan 3
d. 2 dan 4
e. 4 dan 5
39. Usaha Dagang LUMINTU, Yogyakarta per 31 Desember 2009 mempunyai sebagian data sebagai berikut :
Penjualan bersih Rp21.900.000,00
Retur penjualan Rp 1.500.000,00
Pembelian bersih Rp10.400.000,00
Jumlah beban usaha Rp 2.500.000,00
Persediaan barang dagangan awal periode Rp 3.225.000,00
Persediaan barang dagangan akhir periode Rp. 4.625.000,00
Dari data di atas laba bersih usaha perusahaan tersebut sebesar ….
a. Rp10.400.000,00
b. Rp 9.500.000,00
c. Rp 8.950.000,00
d. Rp 8.900.000,00
e. Rp 8.000.000,00
40. Perhatikan kertas kerja sebagian pada Firma ANDI&Co. , Wates per 31 Desember 2009 berikut ini !
(dalam ribuan rupiah)
No | Nama Akun | NSD | L/R | Neraca | |||
D | K | D | K | D | K | ||
1 | Persediaan Barang Dag. | 15.000 | - | - | - | 15.000 | - |
2 | Penjualan | - | 75.000 | - | 75.000 | - | - |
3 | Retur penjualan dan PH | 4.500 | - | 4.500 | - | - | - |
4 | Pembelian | 45.000 | - | 45.000 | - | - | - |
5 | Beban angkut pembelian | 2.000 | - | 2.000 | - | - | - |
5 | Beban gaji | 12.500 | - | 12.500 | - | - | - |
Jurnal penutup yang dibuat pada akhir tahun.…
a. Persediaan Barang dagang Rp15.000.000,00 -
Ikhtisar Rugi Laba - Rp15.000.000,00
b. Penjualan Rp75.000.000,00 -
Ikhtisar Rugi Laba - Rp 75.000.000,00
c. Pembeliaan Rp45.000.000,00 -
Beban angkut pembelian Rp 2.000/000,00 -
Ikhtisar Rugi - Rp.47.000.000,00
d. Ikhtisar Rugi Laba Rp57.000.000,00 -
Penjualan - Rp 55.000.000,00
Beban angkut pembelian - Rp 2.000.000,00
e. Beban Gaji Rp 2.100.000,00 -
Ikhtisar Rugi Laba - Rp 2.100.000,00
Posting Komentar